Perwakilan Masyarakat Sunda Laporkan Arteria Dahlan ke MKD, Kiai Maman PKB Merespons, Simak

Perwakilan Masyarakat Sunda Laporkan Arteria Dahlan ke MKD, Kiai Maman PKB Merespons, Simak
Anggota MKD KH Maman Imanulhaq dari Fraksi PKB dan juga KH Asep Ahmad Maoshul Affandy dari PPP menerima perwakilan Masyarakat Penutur Bahasa Sunda pada Rabu (26/1/2022) yang melaporkan anggota DPR Arteria Dahlan. Foto: Humas DPR RI

PKB pula, ungkapnya, sangat mendukung upaya pelestarian nilai-nilai budaya tradisi termasuk juga pelestarian bahasa Sunda sebagai bahasa komunikasi yang mempunyai nilai etika dan estetika yang sangat tinggi.

“PKB setuju dengan jargon Sunda Mulia Nusantara Jaya,” pungkas Kiai Maman.(fri/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Buntut pernyataan Arteria Dahlan yang meminta Jaksa Agung mencopot seorang kajati lantaran kerap memakai bahasa Sunda akhirnya sampai ke Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI.


Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News