Pesan Ketum KONI untuk Cabor Bulu Tangkis di Munas PP PBSI
Kamis, 05 November 2020 – 22:42 WIB

Ketua KONI pusat Marciano Norman. Foto: Sukarli Ant
Saat ini, PP PBSI dalam proses mencari ketua umum baru untuk periode 2020-2024. Sebelumnya, PP PBSI dipimpin oleh Wiranto.
BACA JUGA: Meiko, Pramono, dan Charli Dipecat dari Polri, Kapolres: Ini Pelajaran Bagi Anggota Lainnya
Sejauh ini, ada Agung Firman yang mencalonkan dan bakal jadi calon tunggal karena calon lainnya, Ari Wibowo, terganjal dukungan ganda dari pengprov PBSI. (dkk/jpnn)
Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman menegaskan cabang olahraga bulu tangkis bakal menjadi andalan di Olimpiade Tokyo pada 2021 nanti.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Dengan Perban di Lutut, Ester Nurumi Tri Wardoyo Bersiap Menuju Sudirman Cup 2025
- Piala Sudirman 2025: Kapan Perjuangan Indonesia Dimulai?
- KPK Akan Periksa La Nyalla Terkait Kasus Dana Hibah Jawa Timur Setelah Penggeledahan
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- KPK Geledah Kantor KONI Jawa Timur Terkait Dana Hibah Pokmas
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025