Pesan Khusus dari Irjen Fadil Imran Untuk Pak RT: Jangan Kasih Lolos!
Selasa, 06 Juli 2021 – 11:59 WIB
Saat ini, polisi juga telah menyiagakan beberapa personel untuk menjaga jalur tikus.
Fadil meminta peran dari RT/RW mengingat jalur tikus di lingkungan warga itu jumlahnya banyak, dan membutuhkan peran penjaga lingkungan yang tidak sedikit.
"Kalau hanya mengandalkan aparatur TNI-Polri saya kira tidak bisa. Karena Covid-19 musuh bersama, kalau semua gang dijaga polisi enggak mungkin butuh berapa (personel) kami," tutur Fadil. (cr3/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Irjen Fadil Imran menegaskan, penerapan PPKM Darurat juga butuh kesadaran masyarakat.
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Irjen Karyoto Rotasi Jabatan, Mulai dari Kapolsek hingga Kasat di Jajaran Polda Metro
- 7 Mayat di Bekasi Disebut Pelaku Tawuran, Nyebur ke Kali saat Ada Patroli Polisi
- Kapolda Metro Jaya Mengimbau Warga DKI tak Takbir keliling
- Buntut Tahanan Kabur, Kapolsek Tanah Abang Dicopot Kapolda Metro Jaya
- IPW Minta Kapolda Metro Jaya Terus Awasi Kinerja Para Anak Buah
- Usut Kasus Firli, Kapolda Metro Jaya Dapat Dukungan Morel dari Ketum PITI Ipong Hembing