Pesan Mbak Puan Kepada Anggota DPR Saat Reses, Simak
Jumat, 15 April 2022 – 04:22 WIB
“Pemerintah perlu segera mengambil kebijakan yang efektif dalam mengendalikan kestabilan harga berbagai komoditas. Pemerintah memastikan agar dapat menjaga daya beli masyarakat serta memberikan bantuan sosial bagi masyarakat yang tidak mampu,” kata Puan.
Menutup pidatonya, Puan pun mengucapkan selamat bekerja kepada seluruh anggota dewan yang mulai Jumat (15/4) akan kembali ke daerah pemilihannya masing-masing.
“Kepada Anggota Dewan Yang Terhormat, kami menyampaikan ‘Selamat Bekerja’ pada Masa Reses, semoga Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, senantiasa memberikan rahmat dan bimbingan-Nya bagi kita semua,” ucap Puan.(jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Saat menutup Persidangan IV Tahun Sidang 2021-2022, Mbak Puan berpesan kepada Anggota DPR yang mulai memasuki masa reses pada tanggal 15 April-16 Mei 2022.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Melawan Kriminalisasi Berbau Politik di Pilkada 2024
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- KPK Pastikan Anwar Sadad Takkan Lolos dari Proses Hukum