Pesan Mbak Rerie, Liburan Boleh Tetapi Penularan Covid-19 Harus Dicegah
"Dengan sejumlah langkah antisipasi pencegahan Covid-19 dari berbagai pihak, saya berharap bisa menekan angka penularan Covid-19 secara nasional," katanya.
Dia berharap langkah pencegahan yang diterapkan pada liburan panjang pekan ini merupakan hasil evaluasi yang dilakukan terhadap upaya yang dilaksanakan pada pertengahan Agustus lalu.
Dengan begitu, langkah pencegahan penyebaran Covid-19 pada pekan ini seharusnya bisa lebih baik daripada upaya pencegahan pada liburan sebelumnya.
Langkah perbaikan yang didasari hasil evaluasi langkah-langkah pencegahan sebelumnya harus menjadi mekanisme baku agar upaya percepatan penanggulangan Covid-19 di Tanah Air berjalan semakin baik.
"Konsistensi pemerintah dan masyarakat dalam menegakkan disiplin dan menjalankan protokol kesehatan diharapkan mampu mengantarkan kita menuju pelaksanaan norma-norma baru pascapandemi Covid-19 untuk kehidupan yang lebih baik," pungkas Rerie.(jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ingat ya, pengalaman liburan panjang pertengahan Agustus 2020 menghasilkan lonjakan kasus positif.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- Pesan Wakil Ketua MPR Edhie Baskoro Yudhoyono ke Generasi Muda, Ada 3 Poin Penting
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan