Pesan Menteri Basuki Perihal Rehabilitasi SDN 3 Nglinduk, Simak
Kamis, 06 Januari 2022 – 03:28 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengatakan pemerintah mempercepat pembangunan dan rehabilitasi sekolah dan madrasah.
SDN 3 Nglinduk masuk paket pekerjaan Rehabilitasi dan Renovasi Sarana dan Prasarana Sekolah Jawa Tengah 1 Kabupaten Grobogan yang dilakukan Kementerian PUPR.
Selain itu, pemerintah melalui Kementerian PUPR juga melanjutkan Konstruksi Dalam Pengerjaan (KDP) Perguruan Tinggi Negeri (PTN) serta KDP Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) di seluruh Indonesia.
"Kita lanjutkan pembangunan sarana pendidikan guna mendukung peningkatan kualitas sumber daya manusia," ujarnya di SDN 3 Nglinduk di Kabupaten Grobogan, Provinsi Jawa Tengah, Rabu (5/1).
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengatakan pemerintah mempercepat pembangunan dan rehabilitasi sekolah dan madrasah.
BERITA TERKAIT
- Pemkot Tangsel Pastikan Pembangunan SDN Ciputat 01 Sesuai Target
- Pimpinan DPR Mendukung Rencana Sekolah Negeri-Swasta Gratis di Jakarta
- Upaya Astra Meningkatkan Literasi Siswa & Guru, Transformasi Digital Sekolah
- BNPT Gelar Program Sekolah Damai untuk Ciptakan Lingkungan Belajar yang Toleran dan Antikekerasan
- Pemkot Tangsel Sebut Beasiswa untuk Siswa Kurang Mampu Selesai di Akhir 2024
- Ahmad Ali Janjikan Tak Ada Anak yang Berhenti Sekolah Karena Kendala Biaya