Pesan Menyejukkan Bachtiar Nasir
Minggu, 12 Februari 2017 – 06:02 WIB
Hal itu bisa dilakukan dengan menyudahi berkata-kata kotor di medsos. ”Tebarkan perdamaian akhlakul karimah, kasihan anak dan istri kalau bapak-bapaknya tegang (karena berkata kasar) terus di medsos,” imbaunya.
Dia juga mengingatkan umat Islam mewaspadai kejahatan tersembunyi yang bertujuan memecah belah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Gerakan tidak kasat mata itu berasal dari kelompok tertentu yang memang sengaja ingin mengadu domba umat Islam dengan pemerintah.
”Ini kok seperti ada yang mau panas-panasi umat Islam dengan pemerintah terus,” imbuhnya. (tyo/byu)
Ketua Umum Gerakan Nasional Pengawal Fatwa (GNPF) MUI Bachtiar Nasir berpesan agar semua ego disingkirkan demi menciptakan Indonesia yang damai.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Terowongan Silaturahim Diresmikan, Simbol Toleransi Umat Beragama
- Presiden Prabowo Bakal Meresmikan Terowongan Istiqlal-Katedral
- Menag Sebut Masjid Negara Bakal Dibangun di IKN, Bagaimana Nasib Istiqlal?
- Dipanggil Prabowo, Imam Besar Masjid Istiqlal Calon Menteri Agama?
- Imam Besar Masjid Nabawi Syekh Ahmad bin Ali Al-Hudhaify Tiba di Indonesia
- Kunjungi Masjid Istiqlal Jakarta, Paus Fransiskus: Masa-Masa Gelap Kita Lawan dengan Persaudaraan