Pesan Penting Moeldoko untuk Panglima TNI Marsekal Hadi
Rabu, 14 Februari 2018 – 01:52 WIB

Idrus Marham (kiri), Jenderal (purn) Moeldoko, dan Agum Gumelar. Foto: RAKA DENNY/JAWAPOS
"TNI harus bisa menjaga netralitas selama pemilu. Kalau itu nanti bisa dijalankan dengan baik, maka Pak Hadi akan bisa menghadapi tahun politik," kata Moeldoko. (jos/jpnn)
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko memberi masukan kepada Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto saat mereka mengadakan pertemuan
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Tanjung Priok Catat Zero Accident Selama Operasi Ketupat Jaya 2025
- Panglima TNI Jenderal Agus Minta Prajuritnya Lanjutkan Pengabdian Kepada Bangsa dan Negara
- Akademisi Soroti Penghapusan Kewenangan TNI Berantas Narkoba, Disebut Kemunduran
- TNI AL: Jumran Telah Merencanakan Membunuh Jurnalis Juwita
- MPSI Minta Masyarakat Tak Ragu Komitmen Prabowo Lakukan Reformasi Pemerintahan
- Prabowo Berkata Begini soal Demo Penolakan Revisi UU TNI