Pesan Tegas Irjen Midi Siswoko Kepada Seluruh Brigadir Polri, Tolong Disimak

Pesan Tegas Irjen Midi Siswoko Kepada Seluruh Brigadir Polri, Tolong Disimak
Kapolda Malut Irjen Midi Siswoko bertindak selaku inspektur upacara dalam Pembukaan Pendidikan Pembentukan Brigadir Polri gelombang II tahun 2023 yang dipusatkan di SPN Polda Malut, Sofifi, Rabu (26/7/2023). ANTARA/Abdul Fatah (Abdul Fatah)

Sementara Kabid Humas Polda Malut Kombes Michael Irwan Thamsil menambahkan yang mengikuti Pendidikan Pembentukan Brigadir Polri gelombang II tahun 2023 di SPN Polda Malut Sofifi sebanyak 232 orang.

"Diharapkan para siswa yang mengikuti pendidikan persiapkan fisik dan mental selama mengikuti pendidikan, hindari pelanggaran sekecil apapun dan patuhi seluruh peraturan serta ketentuan yang sudah ditetapkan," ujarnya. (antara/jpnn)


Kapolda Malut Irjen Midi Siswoko menyampaikan pesan tegas kepada para Brigadir Polri yang ikut pendidikan.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News