Pesawat Garuda Rute Surabaya - Singapura Mendarat Darurat di Bandara Soekarno Hatta
Minggu, 12 Mei 2019 – 18:41 WIB
Sesampainya di Bandara Internasional Soekarno Hatta tersebut, penumpang yang mengalami sesak nafas tersebut kemudian langsung mendapatkan pertolongan pertama dan dibawa ke KKP Pusat Bandara Internasional Soekarno Hatta.
"Penumpang tersebut pada akhirnya meninggal dunia setelah mendapatkan pertolongan pertama di KKP Pusat Bandara Internasional Soekarno Hatta," jelas Capt Bambang.(chi/jpnn)
Pesawat rute Surabaya - Singapura terpaksa harus mengalihkan pendaratan di Jakarta.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Puncak Nataru, Garuda Indonesia Group Menerbangkan 77.552 Penumpang
- WNA Asal Tiongkok Paling Banyak Ditolak Masuk Indonesia
- Garuda Indonesia Berencana Menambah 15 hingga 20 Pesawat Tahun Depan
- Generasi Taruna
- Bea Cukai-Polri Bongkar Penyelundupan Narkotika Jaringan Timur Tengah, Begini Modus Pelaku
- Mulai Desember 2024, Garuda Indonesia Bakal Turunkan Harga Tiket Rute Domestik