Pesawat Intai Israel Rawan Bocorkan Rahasia Negara
Selasa, 14 Februari 2012 – 21:51 WIB

Pesawat Intai Israel Rawan Bocorkan Rahasia Negara
JAKARTA - Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PKS, Al Muzzammil Yusuf menyatakan kemungkinan besar pesawat intai Israel dapat membocorkan rahasia negara karena tradisi intel Israel yang sering mencuri rahasia negara lain dengan berbagai teknologi yang dimilikinya. Untuk itu, Pemerintah diminta untuk menggunakan pesawat intai buatan dalam negeri. "Sebagai contoh pemalsuan paspor untuk keperluan intelijen Israel yang digunakan untuk pembunuhan pemimpin Hamas, Mabhuh pada tahun 2000 yang telah melibatkan 26 intel Israel yang menggunakan paspor negara-negara maju seperti Inggris, Australia, Irlandia dan Perancis," ungkap dia.
“Kerahasiahan data negara itu sangat penting. Kita tidak tahu jika Israel memasang alat penyadap di pesawat intai tersebut yang bisa mentransfer rahasia penting negara kita ke Israel,” kata Muzzammil di gedung DPR, Senayan Jakarta, Selasa (14/2).
Baca Juga:
Menurut Muzzammil, Israel memiliki tradisi melanggar privasi sebuah negara dengan mencuri rahasia negara lain dengan cara penyadapan, sabotase, dan pemalsuan paspor. Hal ini sudah terbukti diberbagai kasus pembunuhan dan pencurian data dan identitas di negara lain.
Baca Juga:
JAKARTA - Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PKS, Al Muzzammil Yusuf menyatakan kemungkinan besar pesawat intai Israel dapat membocorkan rahasia
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Jakarta Selatan Mendukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
- Peringati Hari Bumi, PT Pupuk Indonesia Utilitas Tanam 500 Pohon di Gresik
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Pengangkatan PPPK Paruh Waktu Sudah Dijawab BKN, Honorer R1-R4 Bisa Tenang
- Hujan Lebat saat Pelantikan Ribuan PPPK 2024, Penanda Perjuangan Panjang Tak Sia-sia
- IKA UII Siap Berkontribusi untuk Mewujudkan Indonesia Emas 2045
- Kapan Pengisian DRH NIP PPPK Paruh Waktu? Jawaban Prof Zudan Makin Jelas