Pesawat Iran Naas, 77 Orang Tewas
Selasa, 11 Januari 2011 – 04:44 WIB

Pesawat Iran Naas, 77 Orang Tewas
Kecelakaan pesawat yang terburuk di Iran terjadi pada Februari 2003. Saat itu, pesawat Ilyushin buatan Rusia yang mengangkut para anggota Garda Revolusi (tentara Iran) jatuh di pegunungan sebelah tenggara dan menewaskan 302 orang.
Pada Juli 2009, pesawat jet Tupolev buatan Rusia milik Caspian Airlines juga jatuh di kawasan barat laut Iran setelah terbang dari Teheran. Sebanyak 168 orang tewas. Pada Desember 2005, 108 orang tewas saat pesawat Lockheed menabrak apartemen di luar Kota Teheran. (AFP/AP/Rtr/dwi)
TEHERAN - Pemerintah Iran kemarin (10/1) masih menyelidiki penyebab kecelakaan yang terjadi pada pesawat milik maskapai penerbangan nasional negara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian
- Ceritakan Persahabatan Puluhan Tahun dengan Prabowo, Raja Yordania: Tak Terlupakan