Pesawat Tabrak Burung, Jatuh
Kecelakaan Udara Kedua di Nepal Tahun Ini, 19 Tewas
Sabtu, 29 September 2012 – 06:05 WIB

Pesawat Tabrak Burung, Jatuh
Kami memilih menunggu petugas pemadam datang sekitar sepuluh menit setelah pesawat jatuh. Api padam sekitar 40 menit kemudian," ujar Tulasa Pokhrel, salah seorang warga, kepada Daily Telegraph.
Insiden kemarin semakin memperpanjang daftar kecelakaan pesawat di Nepal. Empat bulan lalu 15 orang juga tewas saat pesawat Agni Air yang mengangkut para peziarah Hindu dari India jatuh di bagian utara negeri itu.
September tahun lalu sebuah pesawat juga jatuh di daerah perbukitan dekat Kathmandu sehingga menewaskan 19 orang. Total sejak pesawat pertama mendarat di Nepal pada 1949, sudah terjadi 70 kecelakaan yang melibatkan pesawat dan helikopter dengan berbagai sebab. Total korban jiwa mencapai 650 orang.
Pendaki senior Inggris yang sudah berulang-ulang ke Everest, Alan Hinkes, mengatakan, jalur penerbangan ke Lukla memang berbahaya. Termasuk saat mendarat di Bandara Lukla.
KATHMANDU - Pesawat Dornier 228 yang dioperasikan Sita Air itu baru beberapa menit lepas landas dari Bandara Internasional Tribhuvan, Kathmandu,
BERITA TERKAIT
- Mengenang Paus Fransiskus, Ketum PP Muhammadiyah: Sosok Penyantun dan Humoris
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina