Pesawat Tanpa Awak BPPT Berisik
Jumat, 12 Oktober 2012 – 06:36 WIB

Petugas dari Angkatan Udara mengamati Pesawat Udara Nir-Awak (PUNA) jenis Wulung jelang uji terbang di Landasan Udara Halim Perdanakasuma, Jakarta, Kamis, (11/10). Foto: Raka Denny/JAWA POS
Saat ini, hampir seluruh negara Asean sudah memiliki pesawat nir awak. Singapura memiliki satu skuadron pesawat Heron 1 buatan Israel yang mampu terbang 50 jam nonstop. Malaysia sudah mampu membuat pesawat Aludra yang mampu terbang tiga jam nonstop bekerjasama dengan Australia.
Vietnam juga telah belajar membuat pesawat Irkut 200 dari Rusia. Sementara itu, Thailand dan Filipina telah membeli pesawat intai dari Israel. (dim/ca)
JAKARTA - Pesawat tanpa awak karya Balitbang Kementerian Pertahanan dan Badan Pusat Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) di uji coba di Lanud
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perkuat Eksistensi, T-System Indonesia Bidik Sektor Pemerintahan Hingga Kesehatan
- Mark Zuckerberg Mengaku TikTok Sebagai Ancaman Serius Bagi Bisnis Meta
- Vivo V50 Versi Murah Meluncur di Indonesia, Sebegini Harganya
- WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker
- Lewat Layanan Internet Gratis untuk Pendidikan, Telkomsat Wujudkan Pemerataan Digital
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS