Peserta Tes Tertulis Isi Kursi Kosong Jalur Undangan
Selasa, 07 Juni 2011 – 21:00 WIB

Peserta Tes Tertulis Isi Kursi Kosong Jalur Undangan
Seperti diketahui, berdasarkan hasil seleksi yang telah dilakukan melalui dua tahapan seleksi jalur undangan, hanya 46.706 orang peserta dari 232.948 peserta seleksi yang dinyatakan lolos dan diterima di 58 PTN penyelenggara Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) jalur undangan. Sementara, daya tampung yang disediakan untuk jalur tersebut mencapai 57.267 kursi. Artinya, ada sebanyak 10.561 kursi yang tersisa di jalur undangan. (cha/jpnn)
JAKARTA -- Sisa kuota atau sisa kursi jalur undangan Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2011 sebanyak 10.561 kursi akan diisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral