Pesta Miras Oplosan, 8 Pemuda Tewas
Rabu, 21 Agustus 2013 – 10:38 WIB
Ditemui secara terpisah, Rukyah, 41, ibunda Adi Ferdinan, salah seorang korban tewas, mengungkapkan bahwa dirinya tidak menyangka anaknya akan meninggal lebih cepat. Padahal, selama ini Adi dikenal sebagai anak pendiam. ''Saya tidak tahu bahwa anak saya suka minum minuman keras. Semula saya kira anak saya keracunan makanan,'' kisahnya. Rukyah berharap polisi menjatuhkan hukuman setimpal kepada pelaku lantaran dianggap telah membunuh anaknya. (agu/hen/dwi)
JAKPUS - Pesta minuman keras (miras) merenggut banyak korban. Setelah sempat dirawat di Rumah Sakit Islam Cempaka Putih, delapan pemuda meninggal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Saksi Melihat 2 Orang Membakar Kantor Media Pakuan Raya
- Polisi Gerebek Lokasi Pembuatan Senpi Rakitan di Lampung Tengah, Tangkap 1 Tersangka
- Kodam Udayana Dicatut Penipu, Begini Kasusnya
- Tenaga Honorer Korupsi Dana Desa, Kerugian Negara Mencapai Rp 433 Juta
- Brigjen Pol Faizal Rahmadani: Kejar, Tangkap Aske Mabel Hidup atau Mati
- 2 Tahun Berlalu, Kematian Iwan Boedi Masih Misteri, Polisi: Tantangan Berat