Peste Betengaq, Jurus Menggairahkan Kembali Kesenian di Lombok Tengah
Sabtu, 22 Juli 2023 – 22:29 WIB

Para penari tampil pada Peste Betengaq yang digelar oleh Dewan Kesenian Lombok Tengah di Alun-alun Tastura, Sabtu (23/7). Foto: Edi Suryansyah/JPNN.com
Kabid Pengembangan Kawasan Permukiman Disperkim Lombok Tengah Baiq Citra Dewi Widyantari yang hadir pada acara itu menyampaikan komitmen pemda dalam mendukung kesenian.
Menurut Citra, Pemkab Lombok Tengah akan selalu hadir bagi para pelaku seni.
"Kami sangat mendukung penuh kegiatan ini. Semoga ini menjadi pemantik bagi pemerintah untuk saling dukung," pungkasnya.(mcr38/jpnn.com)
Dewan Kesenian Daerah Lombok Tengah mengharapkan pemda memberikan dukungan morel dan meteriel kepada para pelaku seni.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tak Punya Uang, Bu Yuliana Bawa Pulang Jenazah Bayi Pakai Taksi Online
- Mau Mandi di Sungai, Warga Temukan Meriam
- 80 Rumah di Lombok Tengah Rusak Diterjang Angin Puting Beliung
- Irjen Hadi Gunawan: Di NTB Tidak Boleh Ada Geng Motor
- KPK Dalami Korupsi Shelter Tsunami NTB, Waskita Karya Berpotensi Jadi Tersangka Korporasi
- Pencuri Bertato Ini Apes setelah Aksinya Ketahuan Korban, Begini Ceritanya