Petaka Pesugihan, Istri Mengancam Nikah dengan Pria Arab

jpnn.com - Hanya dua pilihan yang disodorkan Sephia,33, kepada suaminya, Donwori, 35. Hidup dalam kemiskinan bersama keluarga atau menjadi TKI di luar negeri.
Pilihan si Donwori tetap yang pertama, ia mau mati sampai akhir hayat bersama sang keluarga.
Umi Hany Akasah - Radar Surabaya
Kalau bisa mati pun dikubur satu lahat bersama orang tua dan saudaranya.
Bahkan, demi hidup sengsara bersama dengan keluarganya, ia rela saja digugat cerai Sephia di Pengadilan Agama (PA), Klas 1A Surabaya.
”Saya tahu sengsara ini karena dosa kakek. Tapi masak saya tega ninggalkan orang tua dan saudara-saudara saya. Mantan istri itu ada, tapi mantan anak dan saudara kan tidak ada,” kata Donwori terlihat sengsara sesengsara hidupnya.
Dilematika itu terlihat dari wajah gundahnya usai sidang gugatan cerai pekan lalu.
Donwori berusaha mendekati istrinya, namun Sephia justru menghindar.
Hanya dua pilihan yang disodorkan Sephia,33, kepada suaminya, Donwori, 35. Hidup dalam kemiskinan bersama keluarga atau menjadi TKI di luar negeri.
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan