Petik Kelapa, Tewas Terjatuh
Selasa, 05 Maret 2013 – 08:50 WIB
KUDUS– Nasib naas dialami Sandi (60) warga Gukuh Grengeng RT 02/ RW 11, Desa Gondosari, Kecamatan Gebog Kudus. Kakek yang sehari-hari berdagang kelapa muda ini, Senin (4/3) tewas setelah jatuh dari pohon kepala yang sedang dipanjatnya.
Keterangan yang dihimpun Jateng Pos (Grup JPNN) di lokasi kejadian, saat itu sekira pukul 10.30 WIB, korban bersama anaknya Ruslan (28) hendak ngunduh buah kelapa dikebun miliknya yang berjarak 1,5 kilometer dari rumahnya.
Baca Juga:
Sesampainya di kebun, seperti biasa korban mencari pohon yang buahnya bisa dipetik.
Ketika korban sedang memanjat, anak korban mengamati pohon lainnya. Kira-kira setengah jam kemudian, anak korban mendengar suara benda jatuh dari atas kelapa. Awalnya saksi mengira, suara tersebut berasal dari buah kelapa yang jatuh ke tanah.
KUDUS– Nasib naas dialami Sandi (60) warga Gukuh Grengeng RT 02/ RW 11, Desa Gondosari, Kecamatan Gebog Kudus. Kakek yang sehari-hari berdagang
BERITA TERKAIT
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Ratusan Polisi Bersiaga Amankan Wisuda di Kampus Unpar Bandung Pascateror Bom