Petik Kelapa, Tewas Terjatuh
Selasa, 05 Maret 2013 – 08:50 WIB

Petik Kelapa, Tewas Terjatuh
”Hasil pemeriksaan tim medis Puskesmas Gebog dan Unit Idenfitikasi, tidak ditemukan ada tanda-tanda bekas penganiayaan pada tubuh korban. Ditambah keterangan saksi-saki, korban dinyatakan meninggal akibat jatuh dari ketinggian,” terang Kapolsek Gebog AKP Sulistyaningrum kemarin.
Sementara menurut keterangan saksi sekaligus anak kandung korban, bapaknya jatuh setelah pelepah yang dibuat pegangan lepas dari pohonnya. Setelah pemeriksaan selesai, jenasah korban diserahkan kepada keluarganya untuk dimakamkan. (put)
KUDUS– Nasib naas dialami Sandi (60) warga Gukuh Grengeng RT 02/ RW 11, Desa Gondosari, Kecamatan Gebog Kudus. Kakek yang sehari-hari berdagang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki