Petinggi PD Akui Pusing Hadapi Serangan Nazarudin
Jumat, 22 Juli 2011 – 15:11 WIB
JAKARTA -- Serangan tersangka kasus dugaan suap wisma atlit SEA Games, Jakabaring, Palembang, Sumatera Selatan, M. Nazarudin, cukup membuat Partai Demokrat pusing dan repot.
Dari balik persembunyiannya, mantan Bendahara Umum PD itu menggoyah Ketua Umum PD Anas Urbaningrum dan politisi lain, serta pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi terlibat.
Baca Juga:
Tapi, PD menegaskan, gara-gara seorang Nazarudin, tidak akan merusak partai binaan Susilo Bambang Yudhoyono itu.
"Jangan gara nila setitik rusak susu sebelanga. Nazar itu setitik nila. Serangannya cukup merepotkan Partai Demokrat, bikin semua pusing," kata Wakil Sekretaris Jendral PD, Ramadan Pohan, di Jakarta, Jumat (22/7).
JAKARTA -- Serangan tersangka kasus dugaan suap wisma atlit SEA Games, Jakabaring, Palembang, Sumatera Selatan, M. Nazarudin, cukup membuat Partai
BERITA TERKAIT
- Ratusan Orang di Klaten Deklarasikan Gerakan Jateng Muda
- Elektabilitas Pramono-Rano Karno Tinggi di Semua Wilayah Jakarta
- Menjelang Pemungutan Suara, Bawaslu Minta Pengawas Pilkada 2024 Bikin LHP Secara Detail
- Ahmed Zaki Iskandar Minta Kader Golkar Bekerja Keras Memenangkan Ridwan Kamil-Suswono
- Ridwan Kamil Janji Mau Bikin Jakarta Maju Tetap Berkeadilan
- Membangun Jakarta Bareng Anak Muda, RK Ecosystem Kenalkan Program Kolaborasi ala RIDO