Petinggi PDIP Serang Balik Pernyataan SBY
Rabu, 20 Juni 2018 – 12:19 WIB

Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Foto: Bagas Bimantara/Radar Madiun/JPNN.com
Sebelumnya, saat di Madiun, Senin (18/6), SBY mengaku banyak menerima informasi mengenai tanda-tanda aparat negara tidak netral di Pilkada serentak 2018. Tidak hanya di Pilgub Jatim, tapi juga di pilkada di daerah-daerah lain.
"Saya banyak mendengar informasi, bukan hanya dari Jawa Timur, tapi juga dari daerah-daerah lain. Ada tanda-tanda, ada niat yang barangkali membuat aparat negara tidak netral. Rakyat tentu menolak cara-cara seperti ini," kata SBY. (boy/jpnn)
Pernyataan SBY yang mengaku mendapat informasi adanya tanda-tanda aparat negara tak netral di Pilkada 2018, mendapat tanggapan PDIP.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Matahari Kembar
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Dorong Megawati Ketemu Jokowi & SBY, PSI Dianggap Ganjen
- Setelah Bersua Prabowo, Sebaiknya Megawati Juga Bertemu SBY dan Jokowi
- Apresiasi Langkah Pemerintah Merespons Tarif Impor Trump, Demokrat: Pendekatan Cerdas
- AHY Jawab Begini Ditanya Pertemuan Prabowo, SBY, dan Megawati