Petinggi PPP Tuding Mentan Biang Kisruh Harga Bawang

Petinggi PPP Tuding Mentan Biang Kisruh Harga Bawang
Pekerja menaikkan ratusan karung Bawang import pelabuhan Bea Cukai Belawan, Sabtu (16/3). Kapal KM.Bunga Tanjung GT 06 No. 1481/PHB.S7 diketahui mengangkut 666 Kg Bawang putih dan 8.334 Kg Bawang Merah import ilegal asal Malaysia, perbuatan tersebut melanggar ketentuan peraturan Menteri Perdagangan nomor 06/M-DAG/PER/1/2013 tanggal 30 Januari tentang pelimpahan kewenangan penerbitan perizinan import produk hortikultura,sehingga mengakibatkan kerugian negara mencapai Ratusan Juta. Foto : AMINOER RASYID/SUMUT POS
"Yang paling kompeten menerangkan apakah ada atau tidak permianan, tanyakan ke Siswono," tegasnya.

Lebih lanjut Sekjen DPP PPP itu memerkirakan, keuntungan importir bawang selama harga bawang melonjak mencapai sekitar Rp2,8 triliun. (fas/jpnn)


JAKARTA - Ketua Komisi IV DPR RI Rhomahurmuzy mengatakan, sebelum adanya regulasi impor holtikultura yang dikeluarkan oleh Kementerian Pertanian


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News