Petronas Menangi Kontrak di Iraq
Senin, 14 Desember 2009 – 14:49 WIB
BAGHDAD- Jika PT Pertamina gagal memenangkan kontrak dalam tender pengelolaan ladang minyak di Iraq, raksasa perusahaan minyak negeri jiran, Petronas justru menjadi pemenang dalam tender yang sama. Selain Petronas, CNPC sebuah perusahaan perminyakan China juga memenangkan tender pengelolaan ladang minyak serupa. "Begitu juga Petronas adalah sebuah perusahaan minyak berskala internsional sehingga layak untuk menggarap ladang minyak di Iraq," tambahnya.
Kedua perusahaan tersebut memenangi empat dari tujuh kontrak yang dilelang pemerintah Iraq untuk membangun kembali sektor industri perminyakan yang hancur akibat perang.
Baca Juga:
Editor iraqoilforum.com, Ruba Husari menyebutkan bahwa China sejak awal sudah terlihat sangat agresif dan merupakan pemain besar yang baru di ke-21 dalam industri perminyakan.
Baca Juga:
BAGHDAD- Jika PT Pertamina gagal memenangkan kontrak dalam tender pengelolaan ladang minyak di Iraq, raksasa perusahaan minyak negeri jiran, Petronas
BERITA TERKAIT
- Bertemu di World Leaders Summit, Megawati Berbincang dengan Al Gore
- PP PMKRI Perkuat Diplomasi Lintas Organisasi Masyarakat Sipil di Asia Pasifik
- Megawati Minta Semua Negara Menjaga Masa Depan Anak di Forum Internasional
- Indonesia Harus Tolak Wacana Trump Soal Relokasi Warga Palestina ke Yordania & Mesir
- 9 Negara Bersatu Demi Mendukung Hak Palestina, Indonesia?
- Trump Tidak Bercanda soal Greenland, Simak Penegasan dari Menlu AS Ini