Petronas Menangi Kontrak di Iraq
Senin, 14 Desember 2009 – 14:49 WIB
Petronas Menangi Kontrak di Iraq
Petronas memenangkan pengelolaan di ladang minyak Majnoon, Halfaya dan Badra. Ketiga lokasi itu memiliki cadangan minyak sedikitnya 17,65 milyar barel minyak mentah dan bisa berproduksi sebesar 12,9 juta barel minyak mentah per hari.
Baca Juga:
Sementara itu, CNPC dari China merupakan anggota terbesar konsorsium yang memenangi tender di ladang minyak Halfaya. CNPC juga telah menandatangani perjanjian resmi bersama British Petroleum (BP dari Inggris untuk memproduksi minyak di ladang terbesar Iraq, Rumaila.(afp/fuz/jpnn)
BAGHDAD- Jika PT Pertamina gagal memenangkan kontrak dalam tender pengelolaan ladang minyak di Iraq, raksasa perusahaan minyak negeri jiran, Petronas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza