Petugas PPS dan PPK di Flores NTT Membawa logistik dengan Berjalan Kaki
Rabu, 14 Februari 2024 – 16:53 WIB
"Tadi pagi sampai siang kami pakai jalan kaki untuk antarlogistik," ucap Ludovikus Pelang Koli, kemarin.
Meski pendistribusian logistik dilakukan dengan cara dipikul dan berjalan kaki, baik Yohanes maupun Ludovikus berkomitmen untuk menyukseskan pemilu 2024.
Mereka juga menjamin logistik yang dibawa dalam kondisi aman dan terus diawasi oleh aparat keamanan dan pengawas.(antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Petugas PPS dan Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di Pulau Flores, NTT membawa logistik pemilu menuju TPS sambil berjalan kaki.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Gugatan Ditolak PTUN, Ketua Tim Hukum PDIP Menggaungkan Prabowo Yes, Gibran No
- PDIP Menerima Putusan PTUN, tetapi Persoalkan Hakim yang Membuatnya
- Upaya PDIP Jegal Gibran Kandas di PTUN, Ronny Bilang Begini
- Anies Baswedan Pastikan Hadiri Pelantikan Prabowo Sebagai Presiden Besok
- Menjelang Pelantikan Prabowo-Gibran, MUI Keluarkan 3 Seruan Penting
- Pilkada Kian Dekat, BPJS Watch Ingatkan Kepala Daerah Lindungi Pekerja Badan Ad Hoc