Petugas Razia Kawasan Peredaran Narkoba Jalan Kunti Surabaya, Ada Bedeng Beralarm
Rabu, 06 Oktober 2021 – 10:42 WIB

Bedeng yang diduga dibuat oknum pembeli dan pemakai narkotika di Jalan Kunti. Foto: Arry Saputra/JPNN.com
Kabag Ops Ditresnarkoba Polda Jatim AKBP Samsul Makali membenarkan hal tersebut. Hal itu dilakukan biasa dilakukan para pelaku untuk melakukan pencegahan tertangkap pihak kepolisian.
"Ada alarm yang disiapkan. Kalau ada petugas datang masuk memencet alarm. Tujuannya supaya pengedar dan bandar bisa kabur dan lepas dari kejaran polisi," kata Makali. (mcr12/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ratusan personel gabungan melakukan operasi di kawasan yang kerap terjadi peredaran narkotika di Jalan Kunti, Surabaya, Rabu (6/10) dini hari.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Gegara Membawa Sabu-Sabu, Petani Ditangkap Polres Flores Timur
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon
- Karutan-Kepala Pengamanan Dicopot Buntut Napi Dugem di Rutan Sialang Bungkuk