Petugas Usir Pengunjung dan Pedagang di Lokasi Wisata BKB
Minggu, 16 Mei 2021 – 20:07 WIB

Pengunjung dan PKL di BKB Palembang bergerak keluar dari area wisata tersebut karena diminta petugas gabungan mengosongkan area itu, Minggu (16/5) (ANTARA/Aziz Munajar/21)
Putra mengatakan Kota Palembang saat ini masih berstatus zona merah Covid-19 sehingga potensi kerumunan yang sulit terkendali harus dicegah agar tidak menimbulkan lonjakan kasus positif. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Pemerintah Kota Palembang menutup sementara lokasi wisata BKB dan mengusir pengunjung dan pedagang yang nekat masuk.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Herman Deru Dorong Percepatan Penyelesaian Pembangunan Tol Palembang-Betung
- Polda Sumsel Tangkap 2 Penimbun BBM Bersubsidi di Palembang
- Tongkang Batu Bara Tabrak Rumah Warga di Sungai Musi, Polisi Olah TKP
- Menganggur & Banyak Utang, Eks Karyawan Bank di Palembang Pilih Mencuri Mobil
- CASN Palembang Ancam Demo Bila Menpan-RB Tak Kaji Ulang Penundaan Pengangkatan CPNS-PPPK
- Siaga Banjir dan Longsor, BPBD Sumsel Siapkan 100 Personel