PGN Bakal Amankan Pasokan Gas Untuk PLN
Rabu, 17 September 2008 – 12:19 WIB

PGN Bakal Amankan Pasokan Gas Untuk PLN
Dirut PT PLN Fahmi Mochtar mengatakan, untuk program optimalisasi penggunaan gas, maka pihaknya sudah menyiapkan program optimalisasi penggunaan gas pada 13 pembangkit listrik. ’’Total dayanya mencapai 9.511 mega watt,’’ katanya.
Baca Juga:
Diantaranya PLTGU Grati, PLTGU Gresik, PLTGU Tambak Lorok, PLTGU Muara Tawar, PLTGU Cilegon, PLTGU Priok, PLTGU Muara Karang, PLTGU Muara Karang Repowering (tambahan), PLTGU Belawan, PLTG Teluk Lembu, PLTG Aceh Timur, serta pembangkit listrik di sistem Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel) dan pembangkit listrik di sistem Kalimantan Timur.
Untuk optimalisasi pada 2009 tersebut, lanjut Fahmi, dibutuhkan pasokan gas sebesar 1.595 BBTU per hari. Hingga saat ini, komitmen pasokan yang sudah terpenuhi baru mencapai 889 BBTU per hari, sehingga masih ada kekurangan sebesar 731 BBTU per hari yang diharapkan bisa didapat hingga akhir tahun nanti. (owi/bas)
JAKARTA – Upaya mengamankan pasokan gas untuk kebutuhan PLN terus dilakukan. Kali ini, PT Perusahaan Gas Negara (PGN) sepakat untuk memasok
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital