PGN Jalin Kerja Sama dengan Medco E&P
Jumat, 04 Mei 2018 – 22:53 WIB

Ilustrasi PGN. Foto: Ist PGN for JPNN
Sejak 2009 hingga 2017, pemerintah telah membangun jargas 228.515 SRT di 32 kabupaten/kota. Khusus untuk PGN, sesuai dengan penugasan yang dimulai 2015 hingga kini, telah membangun jargas sebanyak 171.392 SRT di 13 kabupaten/kota.
Pada 2018, pemerintah akan membangun jargas sebanyak 78.315 SRT di 16 kabupaten/kota.(chi/jpnn)
Kerja sama jual beli gas antara PGN dan Medco E&P ini dimulai sejak 26 September 2017.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- PGN Berangkatkan 1.267 Pemudik
- Berbagi di Bulan Ramadan, PGN Beri Santunan CSR Kepada 10.541 Anak Yatim
- PGN Salurkan Bantuan untuk Para Korban Banjir di Bekasi & Jakarta Timur
- Staf Anggota DPR Hafisz Thohir Mangkir dari Panggilan KPK
- Diperiksa KPK dalam Kasus Korupsi PGN, Rini Soemarno Banyak Lupa
- PGN Dukung SMPN 34 Depok Menjadi Sekolah Energi Berdikari