Piala AFF 2018: Daftar 3 Pemain Indonesia Diprediksi Sangar
Rabu, 07 November 2018 – 05:54 WIB
Irfan sukses mencetak dua gol saat Indonesia melawan Hong Kong dan Palestina. Eks pemain PSM Makassar U-21 tersebut juga tampil istimewa dalam laga uji coba.
Dia sukses mengemas brace saat Indonesia menggulung Myanmar tiga gol tanpa balas di Stadion Wibawa Mukti pada 10 Oktober 2018.
Stefano Lilipaly
Gelandang andalan Bali United itu juga tampil istimewa pada Asian Games 2018.
Saat itu dia mampu mendonasikan empat gol untuk skuat Merah Putih.
Salah satu gol paling penting tercipta ke gawang Uni Emirat Arab yang membuat laga berlanjut ke babak tambahan waktu.
Selain itu, dia sukses merupakan pemberi assist jempolan. Pada Asian Games 2018 lalu dia mengemas dua assist.
Tiga penggawa Tim Nasional (Timnas) Indonesia diprediksi menggila pada Piala AFF 2018.
BERITA TERKAIT
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Pelatih Anyar Persis Solo Pernah Melukai Timnas Indonesia
- Jadwal Timnas Indonesia di Grup B ASEAN Championship 2024
- Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024