Piala AFF 2022: SUBGK Bakal Dibanjiri Fan Timnas Indonesia, Thailand Enggak Takut

Saat itu, Teerasil Dangda dan kawan-kawan unggul agregat 6-2 atas Timnas Indonesia (4-0) dan (2-2).
Namun, lanjut Polking, rekor manis tersebut tidak bisa dijadikan patokan mengingat Indonesia datang dengan kekuatan terbaiknya ditambah beberapa pemain naturalisasi, seperti Jordi Amat, Marc Klok, dan Ilija Spasojevic.
"Kami punya historis yang baik saat berhadapan dengan Indonesia, tetapi saya rasa mereka sekarang berbeda.”
“Indonesia datang dengan materi pemain muda, saya mencoba mengalahkan mereka dan menyelesaikan tugas dengan baik," pungkas manajer berusia 46 tahun tersebut.
Pertandingan Indonesia vs Thailand rencananya akan digelar Kamis (29/12) pukul 16.30 sore WIB.(mcr16/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Thailand tak gentar meski harus menghadapi Timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Kamis (28/12/2022) mendatang.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes