Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
Senin, 14 April 2025 – 06:23 WIB

Pemain Korea Utara, Jin-Sok An saat berlaga pada ajang Piala Asia U-17 2025 melawan Oman di King Abdullah Sports City. Foto: Dokumentasi AFC
Menarik ditunggu pertandingan Timnas Indonesia vs Korea Utara di King Abdullah Sports City Hall, Stadium, Senin (14/4) mulai pukul 21.00 malam WIB.
Pemenang laga tersebut akan menghadapi Uzbekistan di semifinal. Skuad asuhan Islombek Ismoilov itu menang dengan skor 3-1.
Bagi Sobat Negeriku yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Korea Utara bisa melalui link streaming di Vision+ atau layar kaca Global TV.(afc/mcr16/jpnn)
Korea Utara mengantisipasi serangan balik cepat Timnas Indonesia saat bertemu di perempat final Piala Asia U-17 2025, Senin (14/4)
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Piala Asia U-17 2025: Resep Jitu Korut Benamkan Timnas Indonesia
- Komentar Irwan Fecho setelah Timnas U-17 Indonesia Dihajar Korut
- Jadwal Semifinal Piala Asia U-17 2025: Pertarungan Para Juara, Siapa Terbaik?
- Ini Kelemahan Timnas U-17 Indonesia di Mata Nova Arianto
- Nova Arianto Menyiapkan Peta Jalan Timnas U-17 Indonesia Menuju Piala Dunia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Potensi Bentrok Duo Korea di Final