Piala Asia U-20 Indonesia vs Irak: Aduh, Pemain Nomor 6

Empat tim dari Piala Asia U-20 berhak mendapat tempat di Piala Dunia Jakarta 2023. Indonesia sebagai tuan rumah sudah memastikan diri lulus, meski tak finis sebagai semifinalis di Piala Asia U-20 ini.
"Turnamen ini tetap penting bagi kami. Di sini saya bisa melihat level kinerja kami ada di mana. Kemampuan mencetak gol adalah sesuatu yang perlu kami tingkatkan," ujar STY. (afc/jpnn)
Nomor Punggung Pemain Timnas U-20 Indonesia di Piala Asia U-20
Nomor - Nama - Klub
1. Cahya Supriadi, Persija
2. Sulthan Zaky Pramana, PSM
3. Marcell Januar Putra, Persis
4. Muhammad Ferarri, Persija
5. Kakang Rudianto, Persib
6. Zanadin Fariz, Persis
7. Ferdiansyah, Persib
8. Arkhan Fikri, Arema
9. Hokky Caraka Brilliant, PSS
10. Ronaldo Joybera Junior, Bodrumspor FC
11. Resa Aditya Nugraha, Persija
12. Achmad Maulana Syarif, Persija
13. Dimas Juliono Pamungkas, Bhayangkara FC
14. Robi Darwis, Persib
15. Muhammad Dzaky Asraf, PSM 16. Doni Tri Pamungkas, Persija
17. Frengky Denaer Missa, Persija
18. Alfriyanto Nico Saputro, Persija
19. Rabbani Tasnim Siddiq, Borneo FC
20. Ginanjar Wahyu Ramadhani, Persija
21. Hugo Samir, Persis
22. Daffa Fasya Sumawijaya, Borneo FC
23. Aditya Arya Nugraha, Persebaya
Video Terpopuler Hari ini:
STY meragukan kondisi pemain nomor 6 menjelang Indonesia vs Irak di Grup A Piala Asia U-20.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Jadi Wapres Federasi Sepak Bola Korsel KFA, Shin Tae Yong Singgung Hasil Timnas U-17
- Shin Tae Yong Ditunjuk Menjadi Waketum Federasi Sepak Bola Korsel
- 3 Berita Artis Terheboh: Kasus Willie Salim Bikin Heboh, Kondisi Titiek Puspa Diungkap
- Keseruan Fuji Bikin Konten Velocity Bareng Shin Tae-yong
- Nobar Timnas Indonesia, Iwan Bule Bicara Fondasi Skuad Garuda Peninggalan Shin Tae Yong
- Nobar Timnas Indonesia vs Bahrain Bersama STY, Harga Tiket Hingga Rp1 Juta