Piala Dunia 2018 atau Piala Eropa?
Senin, 09 Juli 2018 – 01:05 WIB
Sejak 2006 itu pula, trofi Piala Dunia tak pernah mampir ke Benua Amerika.
"'Malam yang menyakitkan. Ini sama seperti empat tahun lalu (dikalahkan Jerman 1-7 di semifinal Piala Dunia 2014). Malam yang cukup mengerikan, tereliminasi tetapi kami tak tahu kenapa," ungkap bek Brasil Marcelo sebagaimana dikutip Globo Esporte. (ren/bas)
Media Spanyol AS membuat cover dengan judul Piala Dunia Beraroma Piala Eropa pada edisi terbarunya.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Korea Permalukan Jerman di Piala Dunia 2018, Shin Tae Yong Bocorkan Rahasianya
- Tahu Diri, Nikola Kalinic Tolak Medali Piala Dunia 2018
- 10 Besar Klub Penerima Kompensasi Piala Dunia 2018
- Manchester City Dapat Rp 74 Miliar dari Piala Dunia 2018
- Prancis Dapat Setengah Triliun, Pemain Kebagian Rp 4,7 M
- Thibaut Courtois Matikan TV pada Menit 94 Prancis vs Kroasia