Piala Dunia Antarklub 2016: Madrid Tiba Membawa Lelah, Benar-benar Lelah

Sedangkan sisanya itu kelompok yang terdiri dari tiga penjaga gawang Real, Keylor Navas, Kiko Casilla, dan Ruben Yanez.
Terpisah, Marcelo menyebut tidak akan ada efeknya kelelahan dengan hasil akhir di semifinal nanti. Apalagi dia juga tahu bahwa lawan-lawannya sudah lebih dari 1 x 24 jam berada di Jepang.
Atletico Nacional de Medellin misalnya. Klub Kolombia yang menyerahkan mahkota juara Copa Sudamericana-nya tahun ini kepada Chapecoense itu landing di Tokyo sejak Sabtu siang waktu setempat. Bedanya, mereka tidak ke Yokohama, Melainkan langsung menuju Osaka, venue semifinal pertama.
Begitu juga dengan Club America. Oribe Peralta dkk baru pindah dari Osaka menuju ke Yokohama, Senin sore. Rencananya, mereka baru bakal menjalani sesi latihan pertamanya di Yokohama di Mitsuzawa Football Stadium, Yokohama, pada siang ini WIB. (ren/jpnn)
Jadwal Piala Dunia Antarklub 2016
Semifinal (14 dan 15 Desember)
Atletico Nacional (Kolombia) vs Kashima Antlers (Jepang)
America (Meksiko) vs Real Madrid (Spanyol)
Hasil sebelumnya:
Real Madrid dan Atletico Nacional langsung ke semifinal
Perempat final
Kashima Antlers vs Mamelodi Sundowns (Afrika Selatan) 2-0
Jeonbuk Hyundai Motors (Korsel) vs America 1-2
YOKOHAMA - Juara Liga Champions (UEFA) musim lalu, Real Madrid mendarat paling akhir di Jepang, Selasa (12/12) kemarin. Raksasa La Liga itu bakal
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025