Piala Pahlawan Tanpa Timnas
Kamis, 25 Oktober 2012 – 08:26 WIB

Andik Vermansyah. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos
SURABAYA - Skuad timnas U-23 yang direncanakan turut ambil bagian dalam turnamen pra musim tersebut mengundurkan diri. Kemarin (24/10) pelatih timnas U-23 Aji Santoso beralasan timnya tidak siap. "Skuad kami tidak lengkap, karena itu kami memilih untuk tidak ikut turnamen di Surabaya," tutur mantan penggawa Persebaya Surabaya pada era pertengahan 1990an tersebut.
Pasca tampil di ajang Batik Cup pekan lalu, para penggawa Garuda Muda langsung dikembalikan ke klubnya masing-masing. Meskipun dipanggil, skuad timnas U-23 dipastikan tidak bisa maksimal karena tiga pengawa juga sedang dipanggil pemusatan latihan timnas senior.
Baca Juga:
Mereka adalah Andik Vermansah, Rasyid Assahid Bakrie, dan Hendra Bayauw. Belum lagi nama Agung Supriyanto yang kabarnya juga akan dipanggil.
Baca Juga:
SURABAYA - Skuad timnas U-23 yang direncanakan turut ambil bagian dalam turnamen pra musim tersebut mengundurkan diri. Kemarin (24/10) pelatih timnas
BERITA TERKAIT
- Cedera Lagi, Neymar Dicoret dari Skuad Timnas Brasil
- Bermain Moncer-Cetak 35 Poin, Megawati Hangestri Pertiwi Mengaku Belum Maksimal
- Pramono Anung Berupaya Menjadikan Jakarta Kota Ramah Pelari Maraton Dunia
- Andakara Prastawa dan Rifda Irfanaluthfi Cari Solusi Terbaik dalam Penanganan Cedera
- Tanpa Zheng/Huang, Ganda Campuran China di All England Tetap Mengerikan
- Tembus Semifinal All England 2025, Sabar/Reza Buka Asa Lanjutkan Dominasi Ganda Putra