Piala Uber 2020: Indonesia Bertekuk Lutut di Tangan Jepang
Aya Ohori melengkapi kemenangan Jepang dengan mengandaskan Ester Nurumi Tri Wardoyo dengan skor 21-14, 21-7.
Meski di pertandingan terakhir kalah dari Jepang, Indonesia tetap melaju ke babak perempat final dengan status runner-up Grup A.(bwf/mcr16/jpnn)
Hasil pertandingan Uber Cup 2020 Jepang melawan Indonesia (5-0)
1. WS1: Akane Yamaguchi vs Gregoria Mariska Tunjung, 21-7, 21-16
2. WD1: Mayu Matsumoto/Nami Matsuyama vs Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto 21-14, 21-19
3. WS2: Sayaka Takahashi vs Putri Kusuma Wardani 21-14, 21-19
4. WD2: Yuki Fukushima/Arisa Higashino vs Nita Violina Marwah/Putri Syaikah 21-9, 21-10.
5. WS3: Aya Ohori vs Ester Nurumi Tri Wardoyo 21-14, 21-7
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Indonesia dipaksa menyerah dari Jepang di pertandingan terakhir fase Grup A Uber Cup 2020
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
- Digitalisasi untuk Mendorong Pengembangan Pariwisata Indonesia Perlu Dilakukan
- Universitas Bakrie Jadi Jembatan Pengembangan Industri Halal Antara Indonesia dan Filipina
- Pj Gubernur Sumut Jajaki Kerja Sama Pendidikan dan Perdagangan dengan Jepang
- Gandeng Konsuiltan Manajemen, PBSI di Tangan Fadil Imran Mencoba Terukur dan Transparan
- Pebulu Tangkis Muda Indonesia Unjuk Gigi di Vietnam dan Malaysia International Series
- Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Dihajar Jepang