Piala Wali Kota Solo Mundur, Begini Reaksi Arema FC
Selasa, 15 Juni 2021 – 22:24 WIB

Para penggawa Arema FC. Foto: ANTARA/HO/Arema FC
Artinya, klub-klub harus melakukan latihan lebih panjang lagi dan mematangkan program sebelum masuk ke turnamen pemanasan sebelum Liga 1 dan Liga 2 musim ini bergulir.
Ada delapan tim yang ambil bagian di Piala Wali Kota Solo. Di antaranya Arema FC, Persib Bandung, Bhayangkara Solo FC, dan Bali United, keempatnya dari Liga 1.
Kemudian, kontestan Liga 2 yang ikut serta ialah RANS Cilegon FC, PSG Pati, Dewa United, dan Persis Solo.
Seluruh pertandingan dalam turnamen ini bakal digelar di Stadion Manahan, Solo. (dkk/jpnn)
Ajang Piala Wali Kota Solo dipastikan tak berjalan sesuai jadwal awal karena hal ini
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- 9 Pemain Persija Remuk di Tangan Arema, Cek Klasemen Liga 1
- Persija Vs Arema FC Malam Ini, Gustavo Almeida: Tak Ada yang Spesial
- Klasemen Liga 1: Arema FC Kena Dobel KO, Malut United Sukses Naik Peringkat
- Malut United Tuntaskan Dendam, Kalahkan Arema FC
- Link Live Streaming Malut United vs Arema FC, Kental Aroma Balas Dendam
- Malut United vs Arema FC: Tuan Rumah Usung Misi Balas Dendam, Singo Edan Harus Waspada