Pie Asam Segar dari Lemon
Kamis, 13 Juni 2013 – 09:22 WIB
"Lemon Meringue Pie, karena dasarnya dari mousse maka menyajikannya pun dingin-dingin, setelah keluar dari chiller," kata Chef Pastry Belle Vue Pastry Shop, Anton kepada Radar Bandung (JPNN Grup).
Anton juga menjelaskan bahwa nama meringue muncul dari garnish untuk pie lemon ini, yang merupakan campuran putih telur serta gula. Dan kemudian di tembak dengan fire gun selama beberapa saat untuk menghasilkan tekstur dan warna yang agak kecokelatan.
Sebagai makanan yang diadaptasi dengan Perancis, Anton menyebutkan, Lemon Meringue Pie ala Belle Vue Pastry Shop ini memiliki rasa asam yang lebih tajam, jika dibandingkan dengan aslinya. "Rasa asamnya yang lebih kuat hanya untuk jadi pembeda antara buatan Indonesia dengan buatan Perancis," ujarnya.
Di toko kue yang berlokasi di Jalan Pasirkaliki No. 147 ini, banyak cake menarik dengan citarasa beragam. Selain pie segar, ada juga Strudle yang menjadi primadona, serta Strawberry Cream Cake. Dan puluhan jenis pastry penggoda mata dan lidah lainnya.(mga)
BANDUNG - Pie, umumnya memiliki rasa manis legit atau gurih. Tetapi ternyata pie pun ada yang bercitarasa asam segar. Untuk pie bercitarasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya
- Kata Pakar soal BPA pada Galon Polikarbonat, Mitos atau Fakta?
- Majukan Brand Lokal Indonesia Melalui Panggung Hybrid Fashion Show
- Herbalife Kampanyekan Pentingnya Asupan Protein, Dorong Hidup Sehat