Pihak Hercules Tuding Polisi Hamburkan Uang
Lakukan Pengamanan Super Ketat di Persidangan
Kamis, 30 Mei 2013 – 10:40 WIB

Pihak Hercules Tuding Polisi Hamburkan Uang
JAKARTA - Tim kuasa hukum Hercules mempertanyakan pengamanan sidang Hercules di Pengadilan Jakarta Barat yang dianggap terlalu berlebihan. Menurut salah satu kuasa hukumnya, Joao Meco polisi hanya menghamburkan uang untuk pengamanan sidang itu.
"Sidangnya biasa aja, tapi polisinya yang mau show dan habisin dana operasi karena polisi dapat alokasi dana yang besar," kata Joao pada JPNN, Kamis (30/5).
Kepolisian memang telah mengerahkan 700 personil untuk amankan sidang kasus dugaan premanisme, Hercules.
Saat ini polisi juga menambahkan sebuah mobil Watercanon tepat di depan pintu gerbang pengadilan.
Pintu gerbang ini juga dijaga ketat beberapa polisi yanh memegang senjata laras panjang. Setiap orang yang akan melalui gerbang itu harus menjalani pemeriksaan terlebih dahulu.
JAKARTA - Tim kuasa hukum Hercules mempertanyakan pengamanan sidang Hercules di Pengadilan Jakarta Barat yang dianggap terlalu berlebihan. Menurut
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap