PII Bantu 50 Mahasiswa dan Lulusan Program Vokasi Asal Indonesia Bekerja di Hungaria
Selasa, 26 Oktober 2021 – 23:59 WIB
“Saya tahu masyarakat Hungaria akan menerima dengan baik para peserta dari Indonesia. Saya sendiri punya pengalaman yang baik dengan orang-orang Indonesia. Ini adalah tantangan besar untuk para peserta. Saya yakin para peserta bisa belajar banyak dari perusahaan-perusahaan di Hungaria,” ujar Lilla.(fri/jpnn)
PII bekerja sama dengan Kemendikbud membantu 50 orang terdiri dari mahasiswa dan lulusan program vokasi asal Indonesia untuk bekerja di Hungaria, tepatnya di Gemtech dan Bio-Fungi.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- 2 ASN di Penajam Paser Utara Ditangkap terkait Narkoba
- ILCS Dukung Mahasiswa Berinovasi lewat Innovation Challenge of Excellence 2.0
- Lewat Kegiatan Ini, Para Mahasiswa Dibekali Wawasan Tentang Kepabeanan dan Cukai
- 5 Berita Terpopuler: BKN Ungkap Penyebab Kelulusan PPPK Tahap 1 Tertunda, Ada Proses yang Ditutup, Banyak Pertanyaan
- Gandeng ITB, IDSurvey Kembangkan Green Leadership di Kalangan Mahasiswa
- Misteri Mahasiswa Unej Ditemukan Tewas Seusai Terjatuh dari Gedung Kampus