Pijit Paha, Rp5 Juta Lenyap
Selasa, 17 Juni 2014 – 07:56 WIB

Pijit Paha, Rp5 Juta Lenyap
Setelah mendengar keterangan dari korban terkait kronologis peristiwa yang menimpanya, korban akhirnya diarahkan petugas untuk membuat laporan ke Polsek Medan Helvetia. Pasalnya, tempat kejadian perkara merupakan wilayah hukum Polsek Medan Helvetia.
"Kejadiannya kan di Jalan Gatot Subroto, Kec Medan Helvetia. Jadi bapak harus membuat laporan ke Polsek Medan Helvetia karena TKP nya di wilayah hukum Polsek Medan Helvetia," ucap Aiptu Syahrul petugas Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polsek Sunggal .(mag-8/ije)
MEDAN-Para penumpang angkutan kota (angkot) di Medan harus lebih berhati-hati. Pasalnya, modus kejahatan di dalam angkot dengan cara kusuk (pijat)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala Bikin Geger Warga Serang
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir