Pilbup Bandung Barat: Elektabilitas Jeje Govinda Tempel Petahana Hengky Kurniawan Menjelang Pencoblosan
Kamis, 21 November 2024 – 18:52 WIB

Jeje - Asep Ismail mendaftar sebagai calon bupati dan wakil bupati Bandung Barat ke KPU Bandung Barat, Kamis (29/8). Foto: sources for JPNN
Survei ini dilakukan pada 10-16 November 2024 dengan melibatkan 1.600 responden yang dipilih menggunakan metode multistage random sampling secara proporsional. Tingkat kepercayaan survei sebesar 95% dengan margin of error ± 2,45%.
“Persaingan yang ketat ini menjadi cerminan dinamika politik di Bandung Barat, menjelang pemilihan kepala daerah yang semakin mendekat. Pasangan calon diperkirakan akan terus meningkatkan upaya kampanye mereka untuk menarik dukungan dari masyarakat,” tandasnya. (mcr27/jpnn)
Paslon Jeje Ritchie Ismail-Asep Ismail unggul tipis dari paslon petahana Hengky Kurniawan-Ade Sudrajat dalam hasil survei Pilbup Bandung Barat menurut Median.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
BERITA TERKAIT
- Jadi Bupati Bandung Barat Terpilih, Jeje Govinda Sampaikan Pesan untuk Pesaing
- Pilkada Bandung Barat, Jeje Govinda-Asep Meraih Suara Terbanyak
- Perang Bintang di Pilkada Kabupaten Bandung Barat, Siapa Paling Unggul?
- Lembaga Survei Bocorkan Prioritas Masalah di Bandung Barat yang Perlu Dibenahi Paslon
- Diantar Raffi Ahmad-Nagita Slavina, Jeje Mantap Daftar Pilkada Bandung Barat
- Syahnaz Bongkar Rahasia Meningkatkan Stamina Suami, Oh Ternyata