Pilgub Keok Terus, Golkar Salahkan Kader
Jumat, 08 Maret 2013 – 22:06 WIB

Pilgub Keok Terus, Golkar Salahkan Kader
"Perbaikan prosedur dan mekanisme penentuan calon gubernur atau bupati akan dievaluasi sehingga ke depan lebih kualitatif," ujarnya.
Hajriyanto menyatakan saat ini ada fenomena rasa kurang memiliki dan tanggung jawab di kalangan kader. Ia menengarai hal itu terjadi karena calon-calon yang diusung Golkar tidak dipilih dengan prosedur dan mekanisme pengambilan keputusan yang kualitatif.
"Yang pasti ada fenomena kurangnya sense of belonging dan sense of responsibility saja di kalangan kader," pungkasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Ketua DPP Partai Golkar, Hajriyanto Y Thohari menerangkan, kemenangan dan kekalahan dalam pemilihan kepala daerah (pilkada) adalah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran