Pilgub Telan Rp190 Miliar
Selasa, 25 September 2012 – 03:10 WIB

Pilgub Telan Rp190 Miliar
Sisanya, 40 persen anggaran akan dihabiskan untuk penyediaan logistik dan sosialisasi penyelenggaraan pilgub. Sedangkan untuk putaran kedua, kata dia, masih ada sedikit revisi. Secepatnya KPU mengajukan anggaran tersebut kepada Pemprov dan DPRD Lampung untuk dialokasikan pada APBD 2013.
Baca Juga:
’’Kalau untuk putaran kedua, pesertanya tinggal dua calon sehingga terjadi penghematan dari jumlah form dan juga kertas suaranya lebih kecil. Honor penyelenggaran juga tinggal dua bulan,” kata dosen FISIP Unila ini. (dna/ary)
BANDARLAMPUNG – Bongkar pasang angka dalam anggaran Pemilihan Gubernur (Pilgub) Lampung akhirnya final. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bakal Pimpin PKB Bali, Ahmad Iman Sukri Diajak Cak Imin Sowan Kiai di Tapal Kuda
- Riset IDSIGHT: Menag Nasaruddin & Menko AHY Masuk Jajaran Menteri Berkinerja Terbaik
- Megawati Usulkan KAA Jilid II Bahas Kondisi Global dan Kemerdekaan Palestina
- 6 Bulan Prabowo-Gibran: 74 Persen Puas, tetapi Ekonomi Penuh Tantangan
- 6 Bulan Kabinet Prabowo-Gibran: Komunikasi Publik & Kontroversi Menteri Jadi Catatan
- OSO Minta Anggota DPRD dari Partai Hanura Seluruh Indonesia Berkomitmen Membela Kepentingan Rakyat Daerah