Pilih Ikhlas Meski Tak Bisa Langsung Dukung Timnas
Minggu, 26 Desember 2010 – 16:43 WIB

Foto: Hendra Eka/Jawapos
JAKARTA — Ribuan pendukung timnas yang datang untuk membeli tiket kategori III, Minggu (26/12) tak mendapatkannya. Padahal, hari ini adalah hari terakhir penjualan tiket pertandingan final leg kedua Indonesia melawan Malaysia di Gelora Bung Karno (GBK) 29 Desember mendatang. Adrian, warga asal Manado, Sulawesi Utara pun mengaku tak emosi meski tak mendapatkan tiket. “Sudah terbayang-bayang mau menyaksikan langsung ternyata gagal dapat tiket,” ujar Mahasiswa Universitas Sam Ratulangi ini.
Meski banyak yang belum bisa menerima kenyataan itu, sebagian di antaranya bisa legowo. “Yah mau apalagi, berarti bukan rejeki saya untuk mendapatkan tiket,” kata Lucky Anshory, warga asal Malang, Jawa Timur.
Baca Juga:
Anshory yang bertolak dari Malang sekitar 02.30 dini hari tadi, baru masuk antrian di GBK pukul 08.00 pagi. “Tapi lagi antri tiba-tiba tiket sudah habis,” katanya
Baca Juga:
JAKARTA — Ribuan pendukung timnas yang datang untuk membeli tiket kategori III, Minggu (26/12) tak mendapatkannya. Padahal, hari ini adalah
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah