Pilih Jalur Independen
Tantang Bupati Forum Kepala Desa Usung Cabub Sendiri
Jumat, 08 Januari 2010 – 09:56 WIB
BLITAR - Pemilihan bupati (Pilbup) Blitar baru bakal digelar November mendatang. Namun, Forum Komunikasi Perangkat Desa (FKPD) sudah sepakat tidak akan mendukung Bupati Herry Noegroho, yang diperkirakan bakal macung dalam pilbup 2010 ini. Pasalnya, orang nomor satu di Kabupaten Blitar dinilai tidak pernah membela anak buahnya dalam hal ini kepala desa. Nurchamim melanjutkan, keseriusan FKPD dalam mengusung calon sendiri nanti akan segera dibuktikan. Yakni, dengan menggelar seleksi calon dan akan didaftarkan melalui jalur independen. "Yang jelas, saat ini sebanyak 12 calon yang melamar kami untuk diusung melalui FKPD. Siapa saja orangnya, saat ini masih kami rahasiakan," lanjutnya.
Dalam Pilbup 2010 ini, FKPD akan mengambil bagian sendiri. Yakni akan mengusung calon sendiri lewat jalur independen.
Baca Juga:
Pengurus FKPD Kabupaten Blitar Nurchamim mengatakan, salah satu penyebab FKPD bertekad mengusung calon sendiri karena kekecewaan terhadap sikap Pemkab Blitar. Pemkab terkesan lepas tangan terhadap kasus-kasus yang mendera kades. Mulai judikasi, hingga Sismiop. "Kasus yang menimpa kades tidak ada pembelaan dari pemkab. Padahal, apa yang menimpa kades karena menjalankan tugas dari pemkab," kata kades Sumbergayam, Srengat ini. Makanya, FKPD bertekad untuk mengusung calon bupati dan wakil bupati yang mampu mewadahi aspirasi masyarakat Blitar.
Baca Juga:
BLITAR - Pemilihan bupati (Pilbup) Blitar baru bakal digelar November mendatang. Namun, Forum Komunikasi Perangkat Desa (FKPD) sudah sepakat tidak
BERITA TERKAIT
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel
- Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tinggi Letusan 600 Meter
- Ungkap Kasus TPPO, Polres Muara Enim Bekuk 1 Tersangka
- Pj Gubernur Jateng Dampingi Wapres Silaturahmi dengan 3 Ribu Nasabah PNM Mekaar
- Korban Helen di BPR Fianka Tak Cuma Tukang Sayur, Polda Riau Bidik Tersangka Baru