Pilih Kepala Daerah yang Bisa Menjadi Contoh untuk Generasi Muda
"Pak Mulyadi telah terbukti memiliki berbagai prestasi dalam membangun daerah dan masyarakat, beliau sangat cocok untuk menjadi gubernur kami," tutupnya.
Dalam kesempatan yang sama, Mulyadi mengatakan akan terus berjuang untuk memberikan kontribusi kepada masyarakat.
Dia tak keberatan untuk melepas posisi sebagai wakil rakyat untuk kembali mengabdi di tanah kelahiran.
Dia optimistis bisa memajukan Sumbar bila nanti diberikan amanah dan kepercayaan oleh masyarakat untuk menjadi gubernur.
"Sudah kewajiban saya untuk mengabdi kepada daerah dan masyarakat, sebagai putra daerah saya optimis bisa memajukan Sumbar bila nanti diberikan amanah sebagai gubernur," kata dia.
"Tujuan saya jelas, bersama masyarakat menuju Sumbar berkah dan sejahtera," pungkas Mulyadi.(flo/jpnn)
Diharapkan masyarakat memilih tokoh untuk calon kada yang memberi kontribusi besar untuk daerah dan menjadi inspirasi generasi muda.
Redaktur & Reporter : Natalia
- ATI & PASEO Gencarkan GET Bagi Pelajar Sekolah
- Punya Modal Besar, Sahabat Yoshua Dinilai Bisa Tingkatkan Elektabilitas Calon Kepala Daerah
- Judi Online Rusak Generasi Muda, Menpora Dito Nyatakan Perang
- Wondr by BNI Bidik Generasi Muda, DPK BNI Diprediksi Tembus Lebih dari Rp900 Triliun
- Pesan Wakil Ketua MPR Edhie Baskoro Yudhoyono ke Generasi Muda, Ada 3 Poin Penting
- Kementerian LH/BPLH Layangkan Surat Peringatan kepada 306 Kepala Daerah Terkait TPA Sampah, Ini Penyebabnya