Pilih Pakai Helm di Jalan Atau Hafal Surat Yasin?
Rabu, 10 Agustus 2016 – 22:51 WIB

Pelajar ditilang. Foto: dok. JPG/JPNN
Usulan tersebut terus berputar di benak pria yang berdomisili di Kelurahan Sumbergedong, Kecamatan Trenggalek. Akhirnya, dia mendapatkan momen yang tepat. Yakni, saat dia berada di simpang tiga Desa Surenlor, Kecamatan Bendungan.
Dedi mengaku bersyukur bahwa pemberian sanksi membaca surah Yasin tersebut memberikan dampak positif. Jumlah siswa yang mau mengendarai sepeda motor dengan memakai safety riding bertambah.
Kendati demikian, jika masih ditemukan, siswa yang tak memakai helm akan diberi surat teguran sekaligus menghafal lima ayat dalam surah Yasin. "Kami berharap hal itu bisa meningkatkan kesadaran siswa dalam berkendara yang aman," pungkasnya. (tri/c5/diq/flo/jpnn)
TRENGGALEK—Pihak kepolisian cukup kewalahan mengatur pelajar dalam berlalu lintas. Khususnya terkait pemakaian perlengkapan safety riding.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung